Sehari Belajar di Luar Kelas
Kampanye “Sehari belajar di luar kelas” adalah kegiatan di satuan pendidikan yang dilakukan di luar kelas pada hari yang telah ditentukan dan serentak dilakukan secara global, serta disepakati bersama oleh seluruh warga satuan pendidikan. Sepertiga jumlah penduduk Indonesia atau sejumlah kurang lebih 79,6 juta orang berusia anak yaitu dibawah 18 tahun; Dua pertiga jumlah anak […]
Continue Reading